Memilih Cincin Berlian Khusus Pria

Kebutuhan perhiasan untuk melengkapi penampilan tidak hanya ditujukan bagi kaum wanita saja. Sekarang ini banyak pria yang sudah mulai memiliki minat untuk mengenakan aksesoris guna menunjang penampilan mereka sehari-hari. Para eksekutif muda yang sekarang ini memiliki mobilitas tinggi biasanya mengenakan perhiasan untuk menunjang penampilan itu sendiri. Maka tak heran jika permintaan cincin berlian khusus pria terus mengalami peningkatan.

Karena perhiasan yang satu ini menjadi favorit dibandingkan dengan gelang. Hanya saja tidak semua kaum pria memahami bagaimana memilih cincin berlian khusus pria yang asli. Padahal pengertian akan hal ini sangatlah diperlukan agar tidak salah membeli yang bisa saja merugikan. Karena tidak sedikit juga toko perhiasan yang menjual koleksi yang ada tanpa memberikan sertifikat keaslian dari berlian tersebut. 

This image has an empty alt attribute; its file name is eH23BP1yyTFx78HfGSjH6D95qexTwN1HSBtjCpXbdX3w7zCHEXaKV6j6cyF7nS2QazbRgifBCIQx-WebFLBJIkph6_sj1fxhkVwbVm5LIRvYPxJkg7okq4Lft2lX678QL45yZZsRtT7dohKwhQ

Dari berbagai sumber khususnya media online cukup banyak tips serta panduan bagaimana membedakan antara berlian palsu dengan asli. Salah satunya bisa dilihat dari tekstur yang berbeda dengan logam lainnya. Banyak yang tidak tahu bahwa berlian memiliki tekstur yang kokoh dan keras sehingga tidak mudah patah ataupun tergores. Yang ada malah berlian mampu menggores benda-benda lainnya tanpa mengurangi kualitas berlian itu. 

Kemudian berlian yang asli tidak akan menghasilkan kabut saat kita menghembuskan nafas ke arah berlian tersebut. Refleksi cahaya yang dipantulkan dari berbagai sisi akan membuat kilauan semakin cemerlang dan itu menunjukkan keaslian dari berlian. Satu lagi saat memilih cincin berlian khusus pria adalah tidak memiliki fluorescence di mana hal ini menunjukkan kualitas dari berlian itu sendiri.

Dan jangan pernah mau menerima sertifikat internasional yang memiliki jangka waktu kurang lebih 6 bulan. Meski terlihat sederhana akan tetapi tips ini sangat berguna jika anda berkunjung ke toko perhiasan yang ada. Jika anda mengunjungi toko perhiasan Frank n co maka tips sederhana ini menjadi bagian dari layanan yang diberikan sebelum anda memutuskan untuk membeli.

Tujuannya jelas agar pelanggan semakin memahami kualitas dan kuantitas dari keaslian perhiasan yang mereka beli. Tak hanya itu pihak Frank n co juga memberikan promo spesial di setiap bulannya dengan hadiah yang sangat menarik. Misalnya saja ada pemberian cashback, kemudian hadiah jika berbelanja dengan transaksi sekitar 10 juta ke atas.